Wonder Girls menghadiri Red Carpet pemutaran film perdana mereka ‘The Wonder Girls’
Written by Yui Shinji 0 comments Posted in:
Wonder Girls bangga berjalan Red Carpet untuk penayangan  film mereka hari ini. Teen Nick mengadakan pemutaran perdana film The  Wonder Girls di Bioskop CGV di LA.
 
 Pada tanggal 21 Januari foto acara Red Carpet di Upload melalui  twitter resmi di mana Wonder Girls terlihat berdiri di Red Carpet dan  berbicara kepada pers. 
 Gambar utama mengungkapkan Poster resmi “The Wonder Girls” yang menunjukkan semua lima member yang menunjuk pulau Manhattan dan Hyerim mengenakan mahkota PatungLiberty .
Dalam foto lain , Wonder Girls berpose bersama Noel, mereka tampak cantik dan mengenakan gaun mini hitam
Lima wanita ini hadir di Access Hollywood berbicara tentang film mendatang mereka.


Dalam video di bawah ini, mereka mengatakan kepada Access  Hollywood tentang usaha mereka di AS, film mereka,  belakang layar dan  proses produksi serta memamerkan keterampilan bahasa  inggris mereka. Wonder Girls juga mengungkapkan bahwa album mereka di  Amerika akan dirilis musim semi berikutnya.
  
 



 
 
 
 
 
 
0 comments:
Post a Comment